Wisata Raja Ampat yang Memukau Dengan Keindahan Biota Laut yang Kaya

Siapa sih yang nggak kenal  Raja Ampat Papua? Ya, tempat ini memang sudah sangat populardan kerap menjadi lokasi shooting acara-acara TV hingga film layer lebar. Ini tak lain karenadaya tarik wisata Raja Ampat Bagai magnet bagi para wisatawan local hingga mancanegara.Raja Ampat sendiri sebenarnya merupakan salah satu pulau di Papua yang unik. Penamaan Raja Ampat memiliki arti sebagai empat raja yang menyuguhkan …

Read More »

Melabeli orang dengan sebutan ‘obesitas’ keliru secara medis, menurut laporan pakar.

Istilah “obesitas klinis” harus digunakan untuk pasien dengan kondisi medis yang disebabkan berat badan mereka. Adapun “obesitas pra-klinis” harus diterapkan pada mereka yang tetap gemuk tetapi bugar, meskipun berisiko terkena penyakit. Parameter ini lebih baik daripada hanya mengandalkan Indeks Massa Tubuh (IMT)– yang mengukur apakah berat badan seseorang sesuai dengan tinggi badan mereka–untuk menentukan obesitas. Diperkirakan lebih dari satu miliar …

Read More »

Kenali Tujuan Hidupmu Agar Self-Love Tak Berujung Pada Self-Sabotages.

Nanti aja deh ngerjainnya, mau me-time dulu atau Barang ini lucu deh,beli ah itung-itung self-reward . Pernah ngalamin? Membenarkan tindakan dengan alasan self-love? Advertisement Mencintai diri sendiri bukanlah tindakan mementingkan diri sendiri, melainkan suatu kebaikan terhadap orang lain. Ketika kita mampu mencintai diri sendiri, orang lain tidak harus berurusan dengan masalah diri kita yang belum terselesaikan. Ia tidak akan memiliki espektasi berlebihan kepada orang lain karena dia …

Read More »

Teknologi Coating, Inovasi Baru Perawatan Mobil

Saat ini kebutuhan akan perawatan mobil sangat tinggi. Karena banyak pemilik mobil khususnya bagian eksterior, menginginkan mobil kesayangannya tetap berkilau dan bersih. Tentu Sahabat juga menginginkan perlindungan dan estetika yang menjadi fokus utama buat mobil kesayangan. Perlu Sahabat ketahui, cat mobil yang terus-menerus terkena sinar matahari atau air hujan akan berpengaruh pada keawetan cat dan bodi mobil. Akibatnya kerusakan bisa …

Read More »

Teknologi Li-Fi: Internet dengan Kecepatan Cahaya

Cahaya Sebagai Media Internet Kamu pasti sudah familiar dengan Wi-Fi, teknologi nirkabel yang telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita sehari-hari. Namun, tahukah kamu bahwa ada teknologi lain yang jauh lebih cepat dan memiliki potensi untuk menggantikan Wi-Fi di masa depan? Teknologi tersebut adalah Li-Fi. Li-Fi, singkatan dari Light Fidelity, adalah teknologi komunikasi nirkabel yang menggunakan cahaya tampak sebagai …

Read More »